detikNews
Polisi Didesak Segera Bongkar Komplotan Perampok Spesialis Minimarket
Minimarket selalu menjadi sasaran empuk bagi para perampok karena kurangnya pengamanan. Polisi harus segera mengantisipasi setiap potensi perampokan yang akan terjadi disetiap minimarket.
Jumat, 06 Jul 2012 06:12 WIB







































