Sepakbola
Roma Imbang, Totti Siap Tanggung Jawab
AS Roma hanya meraih hasil imbang saat menjamu Catania dalam lanjutan Liga Italia. Sempat gagal mengeksekusi penalti, Francesco Totti siap bertanggung jawab penuh atas hasil yang diperoleh I Lupi.
Minggu, 06 Mei 2012 06:54 WIB







































