Pemalsu KTP Digulung
Beroperasi selama 1 tahun, praktek pemalsuan dokumen yang dilakukan Rudi Rosadi, dibongkar polisi. Di rumahnya, petugas menemukan puluhan dokumen palsu dan alat-alat untuk membuatnya.
Jumat, 08 Jan 2010 09:02 WIB







































