detikHealth
Perempuan Ramping dan Semampai Lebih Berpeluang Punya Banyak Anak
Penelitian mengungkap bahwa postur tubuh perempuan berhubungan dengan kesuburan. Jika benar demikian, program keluarga berencana mungkin perlu diprioritaskan pada perempuan langsing dan semampai yang paling berpeluang punya banyak anak.
Senin, 29 Apr 2013 10:55 WIB







































