Sukses menerbitkan novel 'Dilan-Dia Adalah Dilanku Tahun 1990' dan 'Dilan-Dia Adalah Dilanku Tahun 1991', Pidi Baiq kembali memberikan bocoran karya terbaru.
KBS memberikan kabar gembira soal tanggal tayang 'The Descendants of the Sun'. Serial yang dibintangi Song Joong Ki dan Song Hye Kyo itu mengudara 24 Februari.
Florentino Perez memasuki musim ke-13 memimpin Real Madrid sebagai presiden klub. Sebelum menunjuk Zinedine Zidane sebagai pelatih anyar, Perez telah memecat 10 pelatih dan meraih total 14 piala.
Diah (5) menderita penyakit Hydrocephalus yang sudah mencapai stadium akhir. Cairan di dalam otak balita ini terlihat memenuhi seluruh tempurung kepalanya.
Buat orang Korea, setiap momen di 'Reply 1988' bisa jadi sangat dekat dengan mereka. Tak heran kenapa drama ini jadi favorit penonton dari berbagai kalangan.
Dunia tengah demam Star Wars. Tak cuma dalam media film, di ranah game Star Wars pun sedang mewabah lewat seri Star Wars Battlefront. Penasaran dengan sepak terjang Darth Vader cs di sini?
Anak muda saat ini mulai menunjukkan kemampuan membuat animasi. Seperti yang dilakukan Mizan Sulthon, pemuda yang pernah kuliah di ITS dan tinggal di Surabaya.