detikNews
Remaja yang Bunuh Ayah Temannya Dikenal Sopan oleh Keluarga Korban
SP (17), pelaku pembacokan ayah temannya, Djong Ket Jung (52) di mata keluarga korban dikenal sebagai anak yang sopan. Selama beberapa kali datang ke rumah korban, ia dikenal sebagai anak yang paling baik di antara teman-temannya yang lain.
Jumat, 09 Nov 2012 18:06 WIB







































