detikNews
Pemimpin Dunia Ucapkan Selamat atas Kemenangan Bush
Para pemimpin dunia menyampaikan ucapan selamat kepada Presiden AS George W Bush atas terpilihnya kembali untuk masa jabatan empat tahun mendatang.
Kamis, 04 Nov 2004 10:29 WIB







































