PPI Belanda membawa kabar duka. Salah satu mahasiswa RI di Belanda, Muhammad Athaya Helmi Nasution, yang baru berusia 18 tahun meninggal pada 27 Agustus 2025.
Pihak kepolisian Turki menangkap 87 pendemo. Mereka ditangkap karena berunjuk rasa memperingati ulang tahun ke-12 gelombang protes antipemerintah atau oposisi.
Seorang ibu dua anak asal Inggris, Sophie Hunt, meninggal setelah komplikasi operasi plastik di Turki. Keluarga mempertanyakan keputusan operasi tersebut.
Liverpool kembali kalah usai takluk dari Galatasaray di Liga Champions. Meski demikian, kapten Liverpool Virgil van Dijk menilai timnya tidak perlu panik.