Warga mengeluhkan perbaikan Jalan Kapten Muslim, Medan, yang masih setengah-setengah. Warga berharap seluruh ruas Jalan Kapten Muslim segera diperbaiki.
Massa menolak omnibus law UU Cipta Kerja akan berdemo di sekitar Istana Merdeka hari ini. TransJakarta memodifikasi rute guna mengantisipasi penutupan jalan.
TransJakarta memodifikasi sejumlah rutenya. Modifikasi itu dilakukan sebagai imbas dari rencana aksi unjuk rasa yang bakal digelar di sekitar kawasan Monas.
Valentino Rossi menjadi salah satu fenomena di milenium baru ajang balap motor. 19 tahun lalu, The Doctor menjadi juara dunia kelas premier untuk pertama kali.