Putri pasangan Tom Cruise dan Katie Holmes, Suri Cruise sudah dikenal memiliki selera fashion yang baik sedari balita. Berbagai barang dari desainer ternama dunia seperti Burberry, Marc Jacobs, bahkan Louboutin sering terlihat mempercantik penampilannya.
Bagi para fashionista pecinta sepatu, ankle boot dengan platform tinggi dari Jeffrey Campbell adalah salah satu fashion item yang wajib dimiliki. Sepatu yang dinamakan 'Lita' ini, bisa dibilang jenis paling laku dari Jeffrey Campbell sejak awal kemunculannya di tahun 2010.
Penampilan sejumlah model cantik seperti Cara Delevingne dan Georgia May Jagger dalam film pendek Louis Vuitton mendapat kecaman. Film tersebut dianggap mengiklankan prostitusi.
Desainer asal Amerika, Marc Jacobs telah memperkenalkan desain terbaru untuk botol dan kaleng Diet Coke. Tiga botol itu didesain dengan sosok wanita bergaya glamor. Siapa dia?
Selain mengelola brand miliknya sendiri, kini Marc Jacobs mengambil posisi sebagai creative director dari Diet Coke terbaru. Seminggu setelahnya, desainer ternama itu pun meluncurkan desain botol Diet Coke pertamanya.
Brand high-end Louis Vuitton memeriahkan hari terakhir panggung mode Paris Fashion Week, Rabu (6/3/2013). Koleksi terbaru LV yang ditangani sang creative director, Marc Jacobs terlihat berbeda. Seperti apa show yang mengambil setting di hotel ini?
Indonesia Fashion Week (IFW) menjadi ajang perhelatan fashion yang diminati oleh para pecinta mode. Bingung memilih busana seperti apa untuk pergi ke acara fashion besar seperti IFW?
Marc Jacobs, desainer asal Amerika ini selalu menampilkan koleksi unik dengan motif print yang bold dan warna terang yang jadi ciri khasnya. Kreasi apa lagi yang ditampilkan Marc Jacobs di pekan mode New York?
Desainer asal Amerika, Marc Jacobs direncanakan menunjukkan koleksi fall/winter terbarunya Senin (11/2/2013) malam lalu. Namun Marc kini memilih menunda fashion shownya tersebut.