Komedian Sule, Andre Taulany, dan Nunung sepertinya sudah cukup lama bekerja bersama. Bahkan masing-masing juga sudah mengerti gaya melawak satu sama lain.
Menteri Sosial Juliari P. Batubara mendengarkan 'curhatan' para artis dalam komunitas C'nior sebagai wakil dari pelaku film dan teater yang terdampak COVID-19.
Sang meteor telah mengakhiri pengabdian hidupnya di dunia seni dalam usia relatif muda, 53 tahun. Dia pergi diiringi suasana ambyar para penggemar setianya.