Max Verstappen puasa kemenangan dalam enam seri F1 2024. Meski masih di puncak klasemen, pebalap Belanda itu tak merasa realistis membahas gelar juara.
Leclerc sukses menenangi F1 GP Italia 2024. Sementara Norris mampu finis di depan Verstappen, membuat persaingan menuju tangga juara musim ini kian panas.
Safety car F1 mengalami kecelakaan dalam sesi tes di Monza. Mulanya mobil berjalan biasa kemudian terlihat hilang kendali dan akhirnya menghantam pembatas.