detikHealth
Obat Sakit Perut Po Chai yang Sebabkan Kanker
Pil Po Chai telah menjadi akrab di kalangan masyarakat Asia termasuk di Indonesia. Jika anak-anak sakit perut, ibu-ibu zaman dulu hingga saat ini masih menggunakan Po Chai untuk penyembuhannya. Tapi kini obat Po Chai diduga menyebabkan kanker.
Selasa, 30 Mar 2010 10:30 WIB







































