Film romansa ringan kembali meramaikan perfilman Indonesia. Diadaptasi dari novel best seller karya Winna Efendi, film ini berjudul sama, 'Melbourne Rewind'.
Sama-sama sibuk di dunia hiburan mengharuskan pasangan Aurelie Moeremans dan Marcello Tahitoe atau yang akrab disapa Ello, harus pintar mengatur waktu.
Aurelie Moeremans baru saja merayakan ulang tahunnya. Namun ternyata di hari spesialnya itu, Aurelie harus berjauhan dengan sang kekasih, Ello. Lho kenapa?