Wolipop
Dian Pelangi Masuk Daftar Bergengsi 500 Business of Fashion, Seistimewa Apa?
Dian Pelangi menjadi satu-satunya orang Indonesia yang masuk daftar 500 pelaku industri fashion paling berpengaruh di dunia dari majalah Business of Fashion. Apa istimewanya daftar ini?
Rabu, 23 Sep 2015 18:46 WIB







































