detikNews
Polda Jatim Bantah Telantarkan Kasus Manajer Pedofilia
Korban manajer pedofilia Tjandra Adi Gunawan (37) juga menimpa anak-anak yang tinggal di Surabaya dan kasus tersebut kini ditangani oleh Mabes Polri. Namun, Polda Jatim membantah jika dikatakan pihaknya menelantarkan kasus tersebut.
Kamis, 17 Apr 2014 19:02 WIB







































