detikSport
Giliran Makassar Gelar Lomba Marathon Bertaraf Internasional
Sukses menggelar Bali dan Jakarta Marathon, masyarakat Indonesia kembali disuguhkan event marathon berskala internasional pada bulan Desember mendatang. Kali ini Pemerintah Kota Makasar jadi tuan rumahnya.
Kamis, 14 Nov 2013 19:47 WIB







































