detikNews
KPK Fokus Usut Ribuan Dollar di Rumah Syarifuddin
Uang ratusan ribu dollar dan duit asing lain di rumah Hakim Syarifuddin masih misterius. KPK sampai saat ini masih fokus mengusut peruntukan uang tersebut apakah terkait dengan penyuapan atau bukan.
Senin, 06 Jun 2011 10:30 WIB







































