detikFinance
Bambang Soesatyo: Golkar Suara Rakyat, Saya Tolak Kenaikan BBM
Partai Golkar mulai berubah arah dengan menolak rencana kenaikan harga BBM subsidi Rp 1.500 per liter yang rencananya dilakukan 1 April 2012 nanti. Kenapa?
Sabtu, 24 Mar 2012 13:03 WIB







































