detikNews
Yohan Yap Benarkan Ada Pertemuan di Rumah Bos Sentul City
Tersangka kasus suap perizinan alih fungsi lahan hutan di Kabupaten Bogor, Francis Xaverius Yohan Yap membenarkan pernah menggelar pertemuan di rumah bos Sentul City, Cahyadi Kumala. Pertemuan itu membahas soal suap untuk Bupati Bogor, Rachmat Yasin.
Kamis, 12 Jun 2014 21:47 WIB







































