detikNews
Begini Kondisi Rumah Jaka Anak Pemulung yang Mengidap Kanker Paru dan Kelainan Otot
Di kawasan padat penduduk, Jalan Citepus 1 Kota Bandung, hiduplah Tugiman dan istrinya Iyat. Di kamar berukuran 2x3 meter, mereka merawat anak bungsunya, Jaka.
Jumat, 03 Jun 2016 14:15 WIB







































