detikNews
Pilkada DKI, PAN Akan Koalisi dengan PKB dan Partai Kecil
Pilkada DKI Jakarta kian dekat. Partai-partai sudah mulai bergerak untuk menggolkan jagonya. PAN bahkan sudah siap berkoalisi dengan PKB dan partai kecil.
Kamis, 01 Feb 2007 02:29 WIB







































