Diskusi Fotografi di Komunitas Foto Tertua di Bandung
Dari mata lensa, sebuah gambar bisa tercipta. Fotografi memang berhasil memikat banyak orang. Mulai dari anak kecil hingga usia senja. Komunitas-komunitas foto pun terlahir untuk mengakomodir kebutuhan akan ilmu dan pertemanan sesama hobies fotografi.
Kamis, 30 Agu 2012 09:47 WIB







































