Tak Ada Aktivitas yang Menonjol di Pasar Koblen
Berbeda dengan suasana 2 pasar yang lain yaitu Pasar Keputran dan Pasar Peneleh, suasana Pasar Koblen kondusif. Tidak ada penumpukan massa pedagang, apalagi sambil membawa bambu runcing.
Rabu, 05 Mei 2010 12:10 WIB







































