detikFinance
Dahlan Iskan: Siapa Hamil! Siapa Hamil!
Dalam 2 hari ini Menteri BUMN Dahlan Iskan terus maraton mengadakan pasar murah yang dilakukan BUMN untuk rakyat miskin. Dahlan turun tangan jual sembako murah.
Kamis, 05 Apr 2012 16:20 WIB







































