detikNews
Pertama ke Sumatera, Disambut Durian Medan
Sejak lahir di Ambon hingga merantau ke Bandung untuk kuliah, Achmad Alkatiri tidak pernah menyangka akan mendapat kesempatan menjelajah tempat-tempat wisata di Indonesia melalui program ACI (Aku Cinta Indonesia) detikcom.
Senin, 27 Sep 2010 16:25 WIB







































