Wolipop
Iwan Tirta Private Collection Gelar Show Pedana Pasca Sang Maestro Wafat
Melalui label Iwan Tirta Private Collection, komitmen dan dedikasi almarhum terhadap batik bakal diteruskan. Hari ini, Senin (27/4/2015) brand yang kini dinahkodai oleh Era Soekamto tersebut pun menggelar fashion show pertamanya setelah setelah kepergian sang legenda di tahun 2010.
Senin, 27 Apr 2015 19:03 WIB







































