detikNews
Ada Syukuran Rakyat, Medan Merdeka Selatan Macet Pagi Ini
Setelah dilantik, presiden dan Wakil Presiden terpilih, Joko Widodo dan Jusuf Kalla, akan mengikuti kirab budaya. Keduanya naik kereta kencana dari Bundara HI ke Monas. Lalu lintas di sekitar Monas pun padat merayap.
Senin, 20 Okt 2014 09:01 WIB







































