detikOto
Yamaha NMAX Buatan Pulo Gadung Sudah Tiba di Eropa
Di Eropa, kabar terbaru mengenai pasar roda 2 adalah rencana Yamaha akan meluncurkan NMAX 125 pada bulan depan. Belum diluncurkan, tapi informasi mengenai spesifikasinya sudah lebih dulu beredar dan menjadi perbincangan banyak orang.
Jumat, 15 Mei 2015 18:42 WIB







































