detikNews
Pak Polisi Tanamkan 'Polisi Sahabat Anak' di TK
Lengkap sudah keceriaan bocah-bocah TK Putra Lestari pagi itu. Setelah dikenalkan dengan peraturan lalu-lintas, diberi permainan sulap, mereka pun diajak berkeliling dengan mobil polisi lalu-lintas.
Kamis, 10 Okt 2013 19:05 WIB







































