detikFinance
Marak PHK, Nyaris 10 Ribu Orang Klaim Jaminan Kehilangan Pekerjaan Rp 44 M
BP Jamsostek mencatat jumlah klaim program Jaminan Kehilangan Pekerjaan (JKP) sampai akhir 2022 sebanyak 9.794 orang dengan nominal Rp 44,52 miliar.
Jumat, 12 Mei 2023 15:19 WIB







































