detikInet
Indosat Ajak Semua Operator Naikkan Tarif Data
Memasuki era 4G LTE di Indonesia, akses penggunaan data dari perangkat mobile diyakini akan semakin menggila dan membuat para pemain OTT seperti Google dkk semakin happy karena seperti disediakan jalan tol tanpa harus membangun jaringan.
Senin, 22 Des 2014 17:14 WIB







































