detikOto
Pabrikan Mobil Pastikan Takkan PHK Karyawan
Perlambatan ekonomi, dolar yang menguat terhadap rupiah dan kenaikan BBM merupakan beberapa faktor yang memukul industri otomotif saat ini. Meski banyak faktor negatif, pabrikan mobil menjamin kalau mereka tetap akan menjaga karyawannya.
Kamis, 18 Des 2014 11:36 WIB







































