detikFinance
Harga Emas 'Kinclong', Laba Antam Naik 6% Jadi Rp 365 M
Antam mencatatkan laba bersih pada semester I-2019 sebesar Rp 365,75 miliar atau tumbuh 6% dibandingkan laba bersih pada semester I-2018.
Selasa, 01 Okt 2019 10:52 WIB







































