detikNews
Gelapkan Gaji Rp 1,2 M, Bendahara Polres Buton Ditahan
Polda Sulawesi Tenggara menahan bendahara Polres Buton, Brigadir Marwan, karena dugaan penggelapan gaji anggota polres setempat sebesar Rp 1,2 miliar. Kini, kasusnya masih diproses.
Rabu, 01 Agu 2012 16:54 WIB







































