Smartfren akan menambah 10.000 base transceiver station (BTS) hingga akhir 2018. Operator seluler milik Sinar Mas ini ingin memperluas jaringan 4G miliknya.
Para pemenang #dTravelerWithOPPOF5 sudah tiba di Bali. Inilah awalan perjalanan dari 10 dTraveler yang beruntung dan siap berkompetisi demi liburan ke Jepang.