detikNews
Keluhan Para Siswi Soal Rencana Penggunaan Baju Encim: Ribet dan Mahal
Tak hanya siswi SMP, imbauan penggunaan baju encim setiap hari Jumat juga dikeluhkan siswi-siswi SMA. Berbagai alasan diutarakan, dari keluhan ribet, aneh hingga mahal.
Kamis, 07 Agu 2014 11:14 WIB







































