Jelang Valentine, Perangkai Bunga Kebanjiran Pesanan
Sedikit berlelah kerja, rupanya membawa hasil yang lebih. Di saat toko bunga lain hanya menjual bunga valentine, Toko Istana Kembang di Pusat Grosir Surabaya (PGS) justru membuat dan merangkai bunga valentine.
Rabu, 10 Feb 2010 10:23 WIB







































