detikNews
Berikan Arahan, Kapolri Kumpulkan Pejabat Mabes Polri di PTIK
Kapolri Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri (BHD) mengumpulkan para pejabat Mabes Polri di Auditorium PTIK, Jl Tirtayasa, Jaksel. Kapolri dijadwalkan akan memberikan arahan kepada para pejabat internal.
Selasa, 05 Okt 2010 16:05 WIB







































