detikFinance
Nasabah Dipukul Debt Collector, Bank UOB Dipanggil DPR Hari Ini
DPR hari ini memanggil Direksi Bank UOB Indonesia terkait kasus pemukulan nasabah oleh debt collector-nya. DPR akan meminta pertanggungjawaban UOB Indonesia atas kasus tersebut.
Selasa, 14 Feb 2012 08:41 WIB







































