detikNews
12 Anggota Reskrim Polres Mojokerto Jalani Pemeriksaan di Propam
12 Anggota reskrim Polres Mojokerto yang diduga terlibatĀ kesalahan prosedur penembakan pelaku pencurian kabel telepon diperiksa Bidang Profesi dan Pengamanan (Bid Propam) Polda Jatim.
Minggu, 14 Nov 2010 13:16 WIB







































