detikHealth
Dilarang Makan Seafood Berbarengan Minum Jus Jeruk, Benarkah?
Saat sedang berada di restoran seafood dengan menu seperti ikan, udang, cumi atau kepiting, minuman yang dipesan biasanya berupa jus jeruk karena dianggap menyegarkan. Namun kombinasi keduanya disebut-sebut bisa membuat keracunan. Mitos atau fakta?
Senin, 23 Jun 2014 19:34 WIB







































