detikNews
Di Depan Peserta Beasiswa Keluarga Miskin, SBY Cerita Masa Kecilnya di Pacitan
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) siang ini berkesempatan bertemu dengan mahasiswa peserta bantuan pendidikan keluarga miskin (bidikmisi). Presiden dalam pertemuan itu sempat mengisahkan masa-masa kecilnya di dunia pendidikan.
Kamis, 27 Feb 2014 12:16 WIB







































