Sepakbola
Laga dengan MU dan Fergie Istimewa Buat Mourinho
Jose Mourinho akan kembali berhadapan dengan Sir Alex Ferguson dan Manchester United. Meski sebelumnya belasan kali bertemu, laga dengan Fergie dan The Red Devils selalu terasa istimewa buat Mourinho.
Rabu, 13 Feb 2013 08:46 WIB







































