detikNews
Jokowi Masuk Daftar 100 Orang Paling Berpengaruh di Dunia Versi TIME
Majalah TIME merilis daftar 100 Orang Paling Berpengaruh di Dunia tahun 2015. Mulai dari rapper AS Kanye West, hingga Presiden Barack Obama dan Presiden Jokowi masuk dalam daftar.
Jumat, 17 Apr 2015 11:08 WIB







































