Sepakbola
Persema Merasa Dinaungi 'Dewi Fortuna'
Persema Malang menilai keberuntungan tengah berpihak kepadanya, saat bersiap menjamu Persijap Jepara pada laga kandang keduanya Indonesia Super Liga (ISL) di Stadion Gajayana, Rabu (13/10/2010) sore WIB. Kenapa?
Rabu, 13 Okt 2010 00:29 WIB







































