Padatnya penduduk New York membuat banyak layanan antar makanan bermunculan. Namun berbeda dengan Eat Offbeat yang memperkerjakan para pengungsi sebagai chef.
Jika ingin mencoba sajian Korea dengan pengaruh China, datang saja ke restoran ini. Ada ayam goreng renyah berbumbu asam pedas dan mie gurih dengan topping seafood berlimpah!
Selain terkenal dengan nasi liwet, timlo dan tengkleng masak, rumah makan ini juga punya sajian ayam goreng enak. Bernama ayam ancur, sajian ini jadi salah satu menu unggulannya.
Sedang ada di stasiun Tanah Abang? Jika perut lapar Anda bisa memilih beberapa jajanan enak ini. Mulai dari Soto Betawi, Soto Ayam Lamongan, Masakan Minang hingga bakso.
Nasi urap bisa jadi pilihan santap malam mengenyangkan. Paduan nasi hangat dan sayuran ber-topping parutan kelapa gurih pedas tentu tak akan mengecewakan.