detikNews
Massa Sambangi Dikmenti DKI Minta Beasiswa Rawan Putus Sekolah Cair
Puluhan orang yang tergabung dalam Lembaga Pembangunan Jakarta (LPJ) berdemonstrasi meminta Beasiswa Rawan Putus Sekolah (BRPS) segera dicairkan oleh Dinas Pendidikan Menengah dan Tinggi DKI Jakarta.
Rabu, 06 Jul 2011 13:00 WIB







































