BNN di bawah komando Komjen Budi Waseso akan fokus menangani para pengendar dan bandar besar narkoba. Lalu siapa yang mengurus para pengguna barang haram itu?
Setelah meresmikan mesin bor 'Antareja' untuk proyek MRT, Presiden Jokowi bertolak ke Istana. Ia memanggil Kepala BNPT dan Kepala BNN untuk ikut rapat terbatas.