Jika Betawi punya nasi uduk, daerah Jawa punya beraneka jenis sajian enak dan mengenyangkan untuk sarapan. Mulai dari nasi pecel, megono hingga penggel.
Gagal memasak bukan masalah. Bahkan kegegalan dan ketidak sengajaan saat membuat makanan dan minuman menghasilkan sesuatu yang unik dan menjadi terkenal.
Banyak orang bosan dengan menu sarapan yang itu-itu saja. Seperti sereal dan secangkir kopi yang disukai banyak orang. Tapi, kedua mahasiswa ini berhasil menggabungkan keduanya!
Sayuran mengandung beragam vitamin dan mineral juga sebagai sumber serat alami yang dibutuhkan oleh tubuh. Sayangnya tidak semua orang suka makan sayur apalagi anak-anak.
Remaja di Inggris diketahui lebih royal jajan makanan dibandingkan orang dewasa. Menurut survei hal ini karena mereka kurang terampil dan mampu memasak makanan sendiri.
Sakit gigi bisa membuat daya tahan tubuh menurun karena kekurangan asupan nutrsi. Karenanya meskipun sakit gigi, Anda tetap harus mengonsumsi makanan bernutrisi meskipun sedikit-sedikit.